Cara Membaca Artikel New York Times Tanpa Berlangganan

Saya suka baca-baca artikel bahasa inggris untuk meningkatkan kemampuan bahasa saya. Awalnya baca-baca CNN, trus BBC, Washington Post, dan akhirnya New York Times. Untungnya keterusan sampai sekarang hobi saya itu.

Namun ternyata, website NYT (New York Times) hanya memberikan 10 artikel gratis tiap bulannya, untuk seterusnya kita harus berlangganan. Saya yakin kalau pasti ada cara buat ngakalinnya, hahaha. Usut punya usut, googling demi googling, ketemu caranya, yaitu dengan sedikit bermain java script.

NYClean

Caranya gampang, drag tombol di atas ke bagian bookmark toolbar browser kamu. Sehingga jadi kurang lebih seperti ini (di komputer saya):

Bookmark NYClean

Kemudia, saat anda dihadang oleh himbauan untuk berlangganan, tinggal klik bookmark di atas!

New York Times

Selamat mencoba. Tapi kalau ingin berlangganan, justru sangat dianjurkan.

Sumber euri.ca.

25. February 2013 by gdputra
Categories: Tips dan Triks | Tags: , , | Comments Off on Cara Membaca Artikel New York Times Tanpa Berlangganan